Penyakit Henti Jantung Mendadak PDF

https://ragam-suara.blogspot.com/
https://ragam-suara.blogspot.com/
Henti jantung adalah keadaan saat fungsi jantung secara tiba-tiba dan mendadak hilang dengan ditandai terjadinya henti jantung dan henti nafas. (PUSBANKES 118, 2012). Kondisi ini biasdanya terjadi karena gangguan listrik di jantung dan karena sebab lainya yang mengakibatkan pompa jantung terhenti. Akibatnya, aliran darah ke seluruh tubuh juga terhenti. Dampak yang ditimbulkan pada kasusu henti jantung mendadak adalah kerusakan otak permanen hingga kematian. Oleh karena itu, kondisi ini perlu ditangani secepatnya. Pertolongan segera berupa CPR dan kejut jantung dapat membantu mencegah akibat tersebut.